Additionally, paste this code immediately after the opening tag:

Buddies - Asuransi Jiwa Online

Di Buddies, kamu dan temanmu bisa sama-sama memiliki perlindungan jiwa melalui asuransi Buddies yang ngertiin ...

Free

Store review

Di Buddies, kamu dan temanmu bisa sama-sama memiliki perlindungan jiwa melalui asuransi Buddies yang ngertiin kalian banget. Asuransi Buddies sangat simpel, terjangkau, instant reward rame-rame, fitur premi balik 100% , jadi ga ada ruginya!

Mengapa Buddies? Karena Buddies kasih kamu gak hanya perlindungan tapi juga banyak keuntungan

Buddies Code
Buddies Code adalah kode unik yang dimiliki oleh setiap Buddies, kode unik ini terdiri dari 6 digit. Kamu otomatis akan mendapatkan Buddies Code setelah melalui proses pendaftaran. Dengan Buddies Code, kamu bisa mereferensikan teman atau keluarga kamu untuk sama-sama terlindungi dengan Buddies. Setiap ada teman atau keluarga kamu yang menggunakan Buddies Code kamu untuk membeli produk asuransi di Buddies, kalian akan sama-sama dapet Buddies Point!

Buddies Point
Buddies Point adalah point unik yang bisa kamu peroleh jika Buddies Code kamu digunakan oleh orang lain untuk bertransaksi di Buddies. Setiap transaksi Rp.1.000,- (seribu rupiah) akan mendapatkan 1 Buddies Point. Kamu dan temanmu akan terus mendapatkan Buddies Points selama 1 tahun, selama temanmu melakukan pembayaran premi. Untuk pembayaran premi tahunan, Buddies Point akan sekaligus diberikan untuk 1 tahun.

Buddies Rewards
Kamu dapat menukarkan Buddies Point kamu dengan berbagai rewards dari merchant-merchant pilihan yang ada di Buddies. Selain terproteksi, kamu juga bisa menjalani gaya hidupmu!

Personal Live Chat
Kamu mau tau lebih banyak tentang Buddies dan produk asuransi yang ada di Buddies? Tanyakan langsung pada kami dengan fitur live chat, kami akan dengan senang hati membantu kamu!

Ayo Enjoy Buddies sekarang dan berbagi hal- hal baik bareng teman- teman lewat Asuransi yang ngertiin kamu banget!

Buddies. A Friendship Insurance
Dari Teman. Untuk Teman
Enjoy. Share. Get Rewards

Download Buddies Sekarang Juga!

Last update

Feb. 23, 2020

Read more